Pulau Putri bisa membuat pengalaman berliburan anda di Kepulauan Seribu akan semakin seru dengan hal-hal baru yang bisa anda dapatkan selama berada di pulau resort yang amat cantik bak seorang putri ini.Read More
Pulau Genteng kecil merupakan sebuah pulau private seluas 6 hektar yang berada di gugusan Kepulauan Seribu dan cocok untuk acara group, gathering yang menginginkan acara yang lebih private. Secara administratif Pulau Genteng kecil termasuk dalam wilayah kelurahan pulau kelapa.Read More
Pulau Macan kepulauan seribu merupakan salah satu pulau yang berkonsep Eco Resort mengusung konsep ”HIDUP DENGAN ALAM ” menjadikan Pulau Macan berbeda dengan pulau resort lainnya di Kepulauan Seribu. Dengan beberapa cottage nya yang menyatu dengan laut sangat unik dan menarik untuk dikunjungi.Read More
Pulau Tidung adalah salah satu kelurahan di kecamatan Kepulauan Seribu Selatan, Kabupaten Kepulauan Seribu, Jakarta, Indonesia. Pulau ini terbagi dua yaitu, Pulau Tidung Besar dan Pulau Tidung Kecil. Penggunaan wilayah di pulau ini berkembang ke arah wisata bahari seperti menyelam serta penelitian terhadap terumbu karang.Read More
Pulau Pari merupakan salah satu pulau di wilayah Kepulauan Seribu Selatan yang menawarkan pesona keindahan yang menawan. Untuk mencapai pulau yang menyajikan panorama pantai berpasir putih ini diperlukan perjalanan laut kurang lebih sekitar 1,5 jam dari Jakarta. Pantai dengan hamparan pasir putih yang luas ini, selalu menjadi pantai favorit bagi wisatawan yang melakukan tour pulau pari....Read More
Pulau Bintang merupakan Private Island, merupakan resort penginapan pulau pribadi yang berada di Kepulauan Seribu sangat terkenal daya tarik dan kenyamanannya sekaligus bisa menikmati fasilitas lengkap di Pulau Putri, Tour ke Pulau Bintang tidak kalah dengan pulau-pulau wisata resort lainnya yang berada di luar sana yang memiliki pantai indah. Pulau Bintang juga memiliki Penangkaran Ikan...Read More
Pulau Tidung adalah salah satu kelurahan di kecamatan Kepulauan Seribu Selatan, Kabupaten Kepulauan Seribu, Jakarta, Indonesia. Pulau ini terbagi dua yaitu, Pulau Tidung Besar dan Pulau Tidung Kecil. Penggunaan wilayah di pulau ini berkembang ke arah wisata bahari seperti menyelam serta penelitian terhadap terumbu karang.Read More
Oleh-oleh khas Dieng adalah salah satu buah tangan yang tersedia di tempat wisata Dieng dan menjadi ciri khas produk yang dijual disana. Tidak sedikit pengunjung yang datang ke tempat wisata Dieng membawa pulang ragam oleh-oleh khas Dieng ini karena oleh-oleh tersebut memiliki keunikannya tersendiri. Jika kalian berkunjung ke Dieng, tak lengkap rasanya jika selesai berwisata...Read More
Meski masih terdengar asing, Ciletuh Hills Sukabumi kini menjadi salah satu destinasi wisata alam yang sedang naik daun di Jawa Barat. Tempat ini menawarkan pemandangan alam dengan kolaborasi antara perbukitan, air terjun, dan pantai yang menakjubkan. Jika kamu mencari tempat untuk berlibur sambil menikmati keindahan alam yang masih alami, Ciletuh Hills Sukabumi adalah pilihan yang...Read More
Indonesia memiliki banyak sekali destinasi wisata alam yang menakjubkan, dua di antaranya adalah Gunung Bromo dan Dieng Plateau. Gunung Bromo, yang terletak di Jawa Timur, terkenal dengan lanskap vulkaniknya yang dramatis dan pemandangan matahari terbit yang spektakuler dari puncak Penanjakan. Pengunjung dapat merasakan pengalaman mendebarkan saat menjelajahi kawah aktif Bromo, menikmati hamparan lautan pasir yang...Read More